7PROMO PRODUK BULAN INI SPESIAL UNTUK ANDA...!

728 x 90

KETUA RW.06

SAMBUTAN KETUA RW.06  PESONA WIBAWA PRAJA

Assalamu a'laikum  Wr.Wb
Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Alloh SWT, yang telah memberikan kenikmatan kepada kita semua, sehingga kita semua bisa melakukan segala aktivitas rutin dengan penuh semangat dan sikap optimisme, terlebih kita masih diberikan nikmat Iman dan Islam sehingga kita terus berkomitmen untuk mejalankan segala perintah Alloh SWT dan menjauhi segala hal yang dilarang-Nya. Sholaawat dan salam kita haturkan kepada Rasul Junjungan Nabi Muhammad SAW, teriring kepada seluruh keluarganya, para sahabat, serta seluruh umat yang taat hingga hari kiamat, semoga kita mendapatkan syafaat agung Rasulallah SAW. Amin.
Warga Pesona yang kami Cintai, beberapa  hal yang perlu kami sampaikan kepada sel;uruh Warga Pesona Wibawa Praja, antara lain :
  1. Marilah kita senantiasa menjadi persatuan dan kesatuan, serta kekompakan antara seluruh warga,untuk terciptanya solidaritas yang kuat diantara kita.
  2. Marilah kita bersama-sama senantiasa menjadi ketertiban,kebersihan, dan kemanan lingkungan masing-masing wilayah dari RT.01  s/d 07, sehingga akan terciptanya suasana lingkungan yang aman, damai dan harmonis.
  3. Marilah kita bina generasi muda kita, putera-puteri kita untuk untuk menjadi generasi penerus yang menjadi kebanggaan kita.
  4. Marilah kita wujudkan Perumahan Pesona Wibawa Praja yang lebih baik,dalam segala hal

Terima kasih perhatiannya.
Wassalamu a'laikum wr.wb

1 komentar:

  1. Asalumalaikum bapak..
    Maaf pak ada indo rumah yg mau di kontrakan buat di perum pesona ?

    BalasHapus